Rakyat Iran Turun Ke Jalan Rayakan Serangan Drone Dan Rudal Pertama Ke Israel

0

Keputusan Iran menyerang Israel dengan ratusan drone dan rudal pada Sabtu malam, mendapat dukungan penuh dari rakyatnya. Pada hari Minggu (14/4/2024), ribuan warga Iran berkumpul di Lapangan Palestina, Teheran, untuk merayakan serangan yang disebut sebagai aksi balasan tersebut.

Seperti dilaporkan AFP, warga yang datang membawa berbagai atribut seperti bendera Iran dan juga bendera Palestina. Sebagian lagi membawa poster berisi dukungan kepada Pasukan Iran.

"Go to hell Israel!! … .

Sumber : Berita Internasional Peristiwa Terbaru Hari Ini

About The Author

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *