PKB Pernyataan Wapres Sangat Jelas Nggak Perlu Tafsir Lagi

0

Ketua DPP PKB, Luluk Hamidah mendukung, pernyataan Wapres Kiai Ma’ruf Amin yang meminta PKB dan PBNU tak berkonflik. Apalagi hubungan keduanya bukan struktural.

“Pernyataan beliau sangat jelas nggak perlu tafsir lagi. PBNU sebaiknya bisa kendalikan diri untuk tidak memasuki arena politik praktis yang menjadi domain PKB,” ujarnya kepada RM.id, Kamis (1/8/2024)

Menurut dia, meskipun dituding melawan PBNU, pihaknya akan selalu setia dengan warga Nahdliyin dan memperjuangkan … .

Sumber : Berita Obrolan terkini

About The Author

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *