Pekerjaan Besar Di Sektor Kesehatan

Saat Jepang dan Jerman hancur lebur setelah perang dunia (PD) II, pemimpin kedua negara tersebut, terutama Kaisar Jepang Hirohito bertanya ke jajaran pemerintahannya saat itu: berapa jumlah dokter dan guru yang masih tersedia. Hal ini menunjukkan posisi penting dan strategis para dokter dan guru untuk membangun suatu bangsa.
Di Indonesia, peran dokter bukan hanya di bidang kesehatan, tetapi sejak era Kebangkitan Nasional 1908 dan era kemerdekaan, para dokter telah mempunyai kontribusi besar. … .
Sumber : Berita Obrolan terkini