Genjot Industri Pengemasan Makanan Krista Exhibitions Gelar ALLPack Indonesia 2024
Perkembangan industri makanan dan minuman mengalami peningkatan pada tahun 2024. Tercatat, pada triwulan pertama tahun 2024, produk domestik bruto (PDB) yang dihasilkan dari industri Food and Beverage (F&B) mencapai 39,91 persen, atau 6,47 persen dari total PDB Nasional.
Sejalan dengan itu, industri pengemasan makanan (Food Packaging Industry) ikut mengalami kemajuan. Peningkatan industri tersebut ditaksir mencapai 6 persen atau melampaui pertumbuhan ekonomi nasional yang ditargetkan 5 … .
Sumber : Berita Bisnis Hari Terbaru