Buntut Penemuan Uang 1 T Di Rumah Eks Pejabat MA Wajah Peradilan Menjadi Ternoda

0

Penemuan uang hampir Rp 1 triliun di rumah eks pejabat Mahkamah Agung (MA) yang diduga ada kaitannya dengan makelar perkara, menodai citra pengadilan, yang selama ini sudah banyak masalah.

Penemuan uang tersebut berawal dari penyidikan yang dilakukan Kejaksaan Agung (Kejagung) atas vonis janggal terhadap Ronald Tannur di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya. Setelah melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) terhadap tiga hakim, Kejagung menangkap mantan Kepala Badan Diklat Hukum dan Peradilan MA, … .

Sumber : Berita Obrolan terkini

About The Author

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *