BRI Liga 1 Bali United Puncaki Klasemen Ingat Jangan Cepat Puas
Striker Bali United FC, Irfan Jaya berharap rekan-rekannya tidak cepat puas menyusul keberhasilannya menempati posisi puncak klasemen BRI Liga 1.
Saat ini, Bali Unitedbertengger di posisi puncak klasemen sementara BRI BRI Liga 1 2024/25 dengan raihan 20 poin dari enam kemenangan, dua hasil imbang, dan satu kekalahan.
Di laga terakhirnya pekan ke-9 tim Serdadu Tridatu berhasil meraih kemenangan 3-0 atas tamunya Persis Solo.
“Semua pemain bekerja keras dan mengikuti instruksi … .
Sumber : Berita Seputar Dunia Olahraga Terbaru